Asus Transformer Pad Infinity TF700 memiliki kamera 8 Megapixel auto fokus dengan aperture F/2.2, LED flash dan 1080p mampu merekam video HD, dan kamera depan 2 Megapixel untuk video chatting. perangkat ini mendukung Bluetooth 3.0, GPS dan WiFi 802.11b/g/n konektivitas dan memiliki mikro output HDMI 1.4a. Fitur lainnya, built-in speaker stereo dengan perangkat tambahan suara SonicMaster dan slot kartu microSD serta baterai mampu bertahan hingga 9,5 jam pemakaian.
Asus juga akan merilis Mobile Dock multi-fungsi untuk menambahkan keyboard dan touchpad multitouch untuk Asus Transformer Pad Infinity TF700 ini. Juga menambahkan SD card reader dan port USB. Mobile Dock ini juga memiliki baterai eksternal untuk tablet, menambahkan 5 jam masa pemakai baterai. Menurut Asus, Mobile Dock Infinity dapat berfungsi pada Transformer Prime hanya saja Mobile Dock Prime tidak kompatibel dengan Infinity.
Transformer Pad Infinity TF700 akan menggunakan Android 4.0 Ice Cream Sandwich dengan Polaris Office pre-loaded. Muncul dalam warna Gray Amethyst dan Champagne Gold. Harga yang ditawarkan berkisar $ 499 sekitar Rp. 4.491.000 untuk 32GB dan $ 599 atau Rp. 5.391.000 untuk model 64GB, dan Mobile Dock akan tersedia secara terpisah dengan harga $ 149 sekitar Rp. 1.341.000.
0 Comments
EmoticonEmoticon